Jumat, 31 Oktober 2014

EU - Analisa Weekend (1 November 2014)

 

Berdasarkan rata-rata pergerakan harga selama 480 jam terakhir (aqua solid) di-TF 1H, nilai rata-rata yang baru terbentuk, masih cenderung sama dengan nilai rata-rata sebelumnya (yang telah terbentuk). Hal ini menunjukan bahwa sebaran data harga, antara nilai rata-rata dengan nilai tertinggnya dan nilai rata-rata dengan nilai terendahnya -dilihat sudut pandang pergerakan bulanan-, cenderung sama/merata. Dengan kata lain, kedua kubu (buyer & seller) masih berada dalam kondisi seimbang. Namun, berdasarkan posisi harga terhadap garis aqua solid, saat ini sedang terjadi upaya dari para seller, untuk terus menekan harga turun dan membelokkan garis aqua.

Hal ini terkonfirmasi oleh slope garis magenta (mingguan) dan lime (harian) yang mengarah ke bawah, bentuk BB, juga posisi harga terhadap keduanya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar